Para siswa Dikspespa Pelaut Kejuruan Komunikasi sedang melaksanakan Lattek Kapal, Tepatnya di Kri Diponegoro-365. Pelaksanaan Lattek yang dimulai sejak hari Rabu 15 Desember 2010. KRI Diponegoro (365) merupakan kapal pertama dari kelas SIGMA milik TNI Angkatan Laut. KRI Diponegoro merupakan sebuah korvet yang dibuat oleh galangan kapal Schelde, Belanda dimulai pada tahun khusus untuk TNI-AL . Bertugas sebagai kapal patroli dengan kemampuan anti-kapal permukaan, anti-kapal selam dan anti-pesawat udara. Apa yang didapat dalam Lettek nanti bisa bermanfaat dalam pelaksanaan tugas kedepan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar